Kamis, 10 Oktober 2013

MIMPI BINATANG


Melihat ular yang berwarna atau  menarik~Bertemu wanita yang cantik.
Melihat ular yang jelek~Bertemu wanita yang tidak menarik.
Melihat buaya, tokek, kera atau monyet dan berusaha menghindar~ Bertemu atau terlibat pembicaran dengan orang yang sifatnya jelek. Orang yang kita temui membuat kita kawatir, emosi atau cemas. (***Orang itu terlihat jelek pada saat itu). Kita berusaha menghindari orang itu, dengan tidak memandanginya atau tidak mendengarkan perkataannya.
Melihat jangkrik bersuara nyaring~ Melihat speaker aktif kecil yang nyaring.
Melihat banyak sapi putih~Mempunyai banyak catatan atau benda yang berwarna putih. Sapi dapat berarti juga besar atau nomor satu.
Melihat kambing~ Bisa berarti kecil atau nomor dua.
Bertengkar dengan harimau dengan kayu~Berbeda pendapat dengan pejabat yang ditemui.
Bersama anjing ~ Bertemu sahabat yang setia dan menyenangkan
Bersama kuda~ Bertemu orang  atau sahabat yang kuat, tegas dan kaya.
Burung emprit, prenjak (dalam sangkar)~Dapat kabar  yang sedikit dari seseorang. SMS pendek.

MIMPI YANG BAIK DARI ALLAHTAFSIR MIMPI MENURUT ISLAM 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar